Hukum & Kriminal

Korupsi Dana Desa Mantan Kades Desa Meyambanga di Putus 4 Tahun Penjara

MANADO, TAGAR-NEWS.com – Sidang perkara korupsi mantan Sangadi (kepala desa) dengan terdakwa atas nama Karim Botutihe digelar Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Pada Pengadilan Negeri Manado. Kamis 13 Oktober 2022. Sidang dengan agenda pembacaan putusan oleh majelis hakim tersebut di hadiri langsung Jaksa Penuntut Umum (JPU) Cabang Kejaksaan Negeri Kotamobagu di Dumoga, terdakwa dan kuasa hukum […]

Hukum & Kriminal

JPU Kejari Bitung Limpahkan Berkas Perkara Korupsi Pembangunan SD Erpak Ke PN Tipikor

BITUNG, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Negeri Bitung melimpahkan berkas perkara tersangka SL atas dugaan korupsi penyimpangan proyek pembangunan di SD Erpak Wangurer tahun 2020. Berkas perkara tersebut dilimpahkan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejari Bitung ke Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Manado pada Rabu 12 Oktober 2022. Kepastian telah dilimpahkannya berkas perkara tersebut diutarakan langsung Kepala Seksi Intelejen […]

Hukum & Kriminal

Kejari Kotamobagu Gelar Pemusnahan Barang Bukti

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Negeri Kotamobagu melakukan pemusnahan barang bukti sejumlah perkara. Rabu 12 Oktober 2022. Barang bukti yang dimusnahkan berasal dari sejumlah perkara yang telah di putus oleh pengadilan dan sudah berkekuatan hukum tetap (incracht). Adapun sejumlah babuk yang dimusnahkan adalah obat-obatan berbagai jenis, sajam, minuman keras, serta babuk lainnya. Pelaksanaan pemusnahan babuk tersebut […]

Hukum & Kriminal

Kajari Elwin – Ketua Pengadilan Negeri Kotamobagu Teken MoU Aplikasi e-BERPADU

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala Kejaksaan Negeri Kotamobagu, Elwin Agustian Khahar SH MH melakukan penandatanganan MoU Aplikasi e-BERPADU Wilayah hukum Bolaang Mongondow. Senin 10 Oktober 2022. Penandatanganan MoU dilaksanakan di kantor Pengadilan Negeri Kotamobagu. Dalam acara tersebut nampak Kajari Elwin dan Ketua PN kotamobagu Junita Beatrix Ma’i SH MH menandatangani MoU Aplikasi e-BERPADU. Selain Kepala Kejaksaan […]

Hukum & Kriminal

Hari Ketiga Ops Zebra Samrat Satlantas Polres Kotamobagu Jaring 150 Pelanggar

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Hari ketiga Operasi Zebra Samrat 2022, di Kotamobagu, Sulawesi Utara (sulut) Satuan Lalu Lintas Polres Kotamobagu menjaring sebanyak 150 pelanggar. “Pada hari ketiga Operasi Zebra Samrat 2022 ini para pelanggar yang terjaring jumlahnya 150,” ujar Kasat Lantas Polres Kotamobagu, IPTU Shirley Beatzy D. Mangelep SH MH, di ruang kerjanya, Rabu 5 Oktober. […]

Hukum & Kriminal

Perkara Bilal Dihentikan Kejari Bitung Berkat Restorative Justice

BITUNG, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Negeri (Kejari) Bitung kembali melakukan penghentian penuntutan (Restorative Justice). Kali ini perkara yang dihentikan melalui Restorative Justice yakni kasus tindak pidana penganiayaan atas nama tersangka Muhammad Bilal Umonti alias Bilal. Dia (tersangka) dalam perkara ini melanggar Pasal 80 ayat (1) Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2014 tentang perubahan atas Undang-Undang Nomor […]

Hukum & Kriminal

Kejati Sulteng Tahan SH atas Dugaan Kasus Suap 

PALU, TAGAR-NEWS.com – Tim penyidik Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah menahan SH, dalam kasus suap. SH ditahan berdasarkan Surat Perintah Penahanan Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah Nomor: PRINT- 09/P.2.5/Fd.1/10/2022 tanggal 03 Oktober 2022.  Dikatakan Kasi Penerangan hukum kejati Sulteng, Mohammad Ronald SH MH, tersangka ditahan  untuk 20 (dua puluh) hari ke depan terhitung sejak tanggal 03 […]

Hukum & Kriminal

Berikut 8 Target Ops Zebra Samrat 2022

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Operasi zebra Samrat digelar Polres Kotamobagu, Senin 3 Oktober 2022. Operasi ini akan digelar selama 14 hari di mulai 3 sampai dengan 16 oktober 2022. Pada gelar pasukan tersebut dipimpin langsung Kapolres kotamobagu AKBP Dasveri Abdi, SIK. Kapolres AKBP Dasveri ketika membacakan amanat Kapolda Sulawesi Utara Irjen Pol Drs. Mulyatno SH MM, […]

Hukum & Kriminal

Kejati Sulteng Tahan Tersangka Korupsi di Pertanahan Kota Palu

PALU, TAGAR-NEWS.com – Jaksa penyidik tindak pidana khusus kejaksaan tinggi sulawesi tengah menahan satu orang tersangka perkara dugaan korupsi pungutan liar (pungli) di kantor Pertanahan Kota Palu tahun 2020-2022. Tersangka yang di tahan berinisial MAT selaku Penata Pertanahan Pertama pada Kantor Pertanahan Kota Palu Prov. Sulteng (Jabatan lama Kepala Sub seksi Penetapan Hak Tanah dan […]

Hukum & Kriminal

Wakili Kajari Kotamobagu Kaur Perlengkapan Daskrimti Abd. Malik Mokoginta Hadiri Pembukaan Olah Raga Dandim Cup

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala kejaksaan Negeri kotamobagu, Elwin Agustian Khahar SH MH diwakili Kepala Urusan Perlengkapan Daskrimti dan Perpustakaan pada Sub Bagian Pembinaan Kejaksaan Negeri Kotamobagu Abdul Malik Mokoginta menghadiri pembukaan turnament olah raga bertempat di Makodim 1303/Bolaang Mongondow, Sulut. Kamis 29 September 2022. Turnament ini diselenggarakan dalam rangka memeriahkan HUT TNI ke 77, dengan […]

Hukum & Kriminal

JPU Cabjari Dumoga Tuntut Terdakwa Korupsi DD dan ADD Desa Meyambanga Karim Botutihe 6,6 Tahun Penjara

MANADO, TAGAR-NEWS.com – Sidang korupsi dugaan Penyimpangan Penggunaan Dana Desa Dan Alokasi Dana Desa di Desa Menyambaga, Kecamatan Posigadan Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, sulawesi utara (sulut) Tahun Anggaran 2019 dan Tahun Anggaran 2020, digelar Pengadilan Negeri Manado, Kamis 29 September 2022. Sidang yang digelar tersebut mengagendakan pembacaan tuntutan dari Jaksa Penuntut Umum (JPU) pada Cabang […]

Hukum & Kriminal

Disetujui Jampidum Cabjari Dumoga Hentikan Perkara Penganiayaan

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Cabang Kejaksaan negeri kotamobagu di Dumoga melakukan gelar perkara pengajuan Persetujuan Penghentian Penuntutan berdasarkan Keadilan Restorative (Restorative Justice) atas nama Tersangka HFT yang disangkakan Pasal 351 ayat (1) KUHP. Gelar perkara tersebut dipimpin Kepala cabang kejari kotamobagu di Dumoga Edwin B Tumundo SH MH didampingi Jaksa Penuntut umum (JPU) dilaksanakan bersama dengan […]