Artikel Sulut

Bunda Literasi Kotamobagu Hadiri Sosialisasi di Manado Sulawesi utara

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Bunda Literasi Kotamobagu, Hj. Siti Fatmah Fitriana Nani Buhang, S.E, menghadiri kegiatan Sosialisasi Minat dan Budaya Baca pada Satuan Pendidikan Tingkat Menengah dan Pendidikan Khusus serta Masyarakat. Kegiatan yang diselenggarakan di Ruang Mapalus kantor Gubernur Sulut pada Senin 04 Desember 2023 turut dihadiri Kepala Bidang Perpustakaan, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kota Kotamobagu, […]

Artikel Hukum & Kriminal Sulut

Kasi Intel Kejari Minahasa Sosialisasikan Gerakan Penguatan Ideologi Pancasila dan Karakter Kebangsaan di Minahasa

TONDANO, TAGAR-NEWS.com –  Kepala Seksi Intelijen, Suhendro G.K, SH., menjadi narasumber pada kegiatan sosialisasi yang bertujuan untuk memperkuat ideologi Pancasila dan karakter kebangsaan bagi generasi muda di Kabupaten Minahasa. Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari, pada 28-29 November 2023, dan berlangsung di Pusgiat Tondano, bersama Kejaksaan negeri Minahasa dan Kesbangpol kabupaten Minahasa. Dalam Pemaparannya, Kasi […]

Artikel Sulut

Pj Wali kota: Perempuan Miliki Peran dan kemampuan Disemua Aspek dan Bidang

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pj Wali Kota Kotamobagu Dr. Drs Hi Asripan Nani mengungkapkan Saat ini angka keterwakilan Perempuan di Parlemen, sedikit banyak berpengaruh terhadap kebijakan yang diambil, terutama kebijakan keberpihakan dan lebih utama adalah pemberdayaan perempuan itu sendiri. Hal itu disampaikan Asripan Nani dihadapan peserta Sosialisasi Peran Perempuan di Bidang Politik di Kota Kotamobagu, yang […]

Artikel Sulut

Sekda Sofyan Buka Kegiatan Sosialisasi Pengukuran Indeks Daya Saing Daerah (IDSD) Kota Kotamobagu tahun 2023

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Sekretaris Daerah Kota Kotamobagu, Sofyan Mokoginta membuka secara resmi kegiatan Sosialisasi Pengukuran Indeks Daya Saing Daerah (IDSD) Kota Kotamobagu tahun 2023 yang digelar Bappelitbangda Senin 27 November 2023. Sekda Sofyan atas nama pemerintah kota Kotamobagu menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih atas inisiasi Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) dalam menyusun model […]

Artikel Sulut

Pemkot Gelar Sosialisasi Implementasi Pengawasan Perizinan Berbasis Resiko

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pj Wali kota Kotamobagu Dr. Drs Hi Asripan Nani membuka kegiatan sosialisasi implementasi pengawasan perizinan berbasis resiko. Kegiatan yang diselenggarakan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Kotamobagu tersebut dilaksanakan di Sutan raja hotel, Senin 27 November 2023. Pj Wali kota mengatakan dalam usaha banyak hal yang harus diperhatikan, baik […]

Artikel Sulut

Wali kota Kotamobagu Hadiri Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Wali Kota Kotamobagu, Ir. Hj. Tatong Bara hadiri kegiatan Sosialisasi pengawasan Pemilihan Umum (Pemilu) Partisipatif di Kota Kotamobagu. Kegiatan ini juga dihadiri langsung Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Republik Indonesia, Lolly Suhenti, S.Sos M.H. Kamis 11 Mei 2023. Bertempat di Sutan Raja Hotel. Wali Kota dalam sambutannya menyampaikan kegiatan Sosialisasi pengawasan Pemilihan […]

Artikel Hukum & Kriminal Sulut

IAD Daerah Minahasa Gelar Sosialisasi Pencegahan Kanker

TONDANO, TAGAR-NEWS.com – Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan anggotannya, Ikatan Adhyaksa Darmakarini Daerah Minahasa bersama dengan Yayasan Kesehatan Kanker Indonesia (YKKI) menggelar sosialisasi penyuluhan dan pencegahan penyakit mematikan, kanker rahuim, Payudara, serviks dan Prostat. Selasa 4 April 2023. Kepala Kejaksaan Negeri Minahasa, Diky Oktavia, SH, MH selaku pengawas IAD mengatakan bahwa kesempatan ini harus dimanfaatkan […]

Artikel Hukum & Kriminal Sulut

Imigrasi Tahuna Ikuti Sosialisasi Unit Pemberantasan Pungli dan Unit Pengendalian Gratifikasi Di Lingkungan Kemenkumham Sulut

TAHUNA, TAGAR-NEWS.com – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Sulawesi Utara menggelar sosialisasi Unit Pemberantasan Pungli dan Unit Pengendalian Gratifikasi Di Lingkungan Kemenkumham Sulut. Kegiatan yang digelar Jumat 10 Maret 2023 di Aula Kanwil Kemenkumham tersebut, dibuka langsung Kepala kantor wilayah Kementerian Hukum dan Ham Sulut, Ronald Lumbuun. Sosialisasi tersebut di ikuti 23 UPT, diantaranya […]

Hukum & Kriminal

Kasidatun Mariska Beri Materi di Kegiatan BPJS

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Terpadu dan Updating Informasi JKN-KIS Serta dengar Pendapat Badan Usaha Wilayah Kotamobagu. Kegiatan yang diselenggarakan di Sutan Raja Hotel Kotamobagu, Kamis 25 Agustus kemarin, dihadiri Kepala seksi Perdata dan Tata Usaha Negara (Kasidatun) kejaksaan negeri kotamobagu, Mariska JS Kandou SH MH sekaligus menjadi narasumber […]

Sulut

UPT BP2MI SulutGo Gelar Sosialisasi Peluang Kerja ke Luar Negeri pada PSS Bolmong Raya

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Unit Pelaksana Teknis (UPT) Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Sulawesi Utara Gorontalo (SulutGo) mengelar sosialisasi peluang kerja ke luar negeri pada Paguyuban Sunda Siliwangi (PSS) yang dirangkaikan dengan Halal Bi Halal, yang dilaksanakan di Lembah Bening Resto, senin 23 Mei 2022. Kepala UPT BP2MI SulutGo  Hendra Makalalag yang memimpin pelaksanaan sosialisasi […]

Sulteng

Sosialisasi Kepemilikan Akta Lahir, Firman: Ini Sangat Membantu dan Membangun Kesadaran Warga

PALU, TAGAR-NEWS.COM – Sosialisasi manfaat kepemilikan akta kelahiran Kota Palu, digelar Kamis 24 Juni 2021 kemarin. Kegiatan tersebut difasilitasi Dinas Kependudukan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Palu bekerjasama dengan PLN Peduli, bertempat di Kantor Kelurahan Tatura Selatan. Sosialisasi ini bertemakan “sinergitas antar stakeholder untuk meningkatkan kesadaran produk penduduk melaporkan setiap peristiwa kelahiran”. “Alhamdulillah kami bersyukur dengan […]