Artikel Hukum & Kriminal

Aspidmil Kejati Sulut Sosialisasikan Tugas dan Fungsinya

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Sosialisasi tugas dan fungsi Asisten Tindak Pidana Militer digelar Kamis 15 Desember 2022. Kegiatan yang dilaksanakan di Aula Kejaksaan Negeri Kotamobagu, didampingi Kepala Kejaksaan Negeri Kotamobagu Elwin Agustian Khahar SH MH, Aspidmil Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara Kolonel Laut (KH) Elly J. Sumampouw, S.H hadir sebagai narasumber. Dihadapan peserta Aspidmil menjelaskan tentang tugas […]

Artikel Hukum & Kriminal Sulut

Terbaik dalam Penanganan Tipikor, Cabjari Dumoga Terima Penghargaan dari Kajati Sulut

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Cabang Kejaksaan Negeri Kotamobagu di Dumoga menjadi Cabang terbaik dalam kategori Penanganan Tindak Pidana Korupsi. Tak ayal Cabjari Dumoga diganjar penghargaan yang diserahkan langsung oleh Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Sulawesi Utara, Edy Birton SH MH, pada pelaksanaan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Kejaksaan se Sulut, yang dilaksanakan di Hotel Grand Luley Penghargaan yang […]

Artikel Hukum & Kriminal Sulut

2 Penghargaan Diterima Kejari Kotamobagu, Salah Satunya Kategori Penanganan Tipikor

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Dua penghargaan sekaligus diterima Kejaksaan Negeri Kotamobagu, pada pelaksanaan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Kejaksaan se-Sulawesi Utara. Penghargaan yang ditorehkan ini patut diacungi jempol. Bagaimana tidak, berkat kepemimpinan Kepala Kejaksaan Negeri (kajari) Elwin Agustian Khahar SH MH, yang mengusung jargon “MOTAMPOT” belum setahun menduduki tampuk pimpinan di Kejari Kotamobagu mampu menggondol dua penghargaan […]

Hukum & Kriminal

Bupati Boltim Temui Kajari Elwin Bahas Soal Ini

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala Kejaksaan Negeri Kotamobagu, Elwin Agustian Khahar SH MH, menerima kunjungan Bupati Bolaang Mongondow Timur Sam Sachrul Mamonto. Pertemuan yang dilangsungkan di ruang kerja Kajari tersebut membicarakan tentang rencana kesiapan pelaksanaan Rapat Koordinasi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) yang mana kabupaten Boltim sendiri masuk dalam wilayah hukum kejari kotamobagu. “Pertemuan dengan pak […]

Olahraga

Wakili Kajari Kotamobagu, Hindarto Hadiri Pembukaan Drag Bike dan Race Championship 2022

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Mewakili Kepala Kejaksaan Negeri Kotamobagu, Elwin Agustian Khahar SH MH, Hindarto Korompot hadiri Pembukaan Drag Bike dan Race Championship 2022. Ivent yang dihelat ini dalam rangka memperingati HUT Polres Boltim yang ke-3, dan perlombaan ini akan berlangsung di Sirkuit Jalur Dua Tutuyan, Kabupaten Bolaang Mongondow Timur, Sulawesi Utara. Rencananya gelaran Drag Bike […]

Hukum & Kriminal

Kajari Elwin – Ketua Pengadilan Negeri Kotamobagu Teken MoU Aplikasi e-BERPADU

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala Kejaksaan Negeri Kotamobagu, Elwin Agustian Khahar SH MH melakukan penandatanganan MoU Aplikasi e-BERPADU Wilayah hukum Bolaang Mongondow. Senin 10 Oktober 2022. Penandatanganan MoU dilaksanakan di kantor Pengadilan Negeri Kotamobagu. Dalam acara tersebut nampak Kajari Elwin dan Ketua PN kotamobagu Junita Beatrix Ma’i SH MH menandatangani MoU Aplikasi e-BERPADU. Selain Kepala Kejaksaan […]

Hukum & Kriminal

Kejari Kotamobagu Hentikan Perkara atas Nama Tersangka Saldin Paputungan

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala Kejaksaan negeri kotamobagu, Elwin Agustian Khahar SH MH, didampingi Kepala seksi pidana umum (kaspidum) Prima Poluakan SH, melaksanakan expose Permohonan Penghentian Penuntutan berdasarkan Keadilan Restorative (Rostorative Justice). Selasa 27 September 2022. Expose tersebut dilaksanakan dihadapan Jajaran Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (Jampidum) Fadil Zumhana, diwakili Dir Orhada dan Jajaran pada […]

Hukum & Kriminal

Jaksa Penyidik Tahap I Berkas Perkara Korupsi Pasar Kuliner dan RTLH

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Jaksa Penyidik pada kejaksaan Negeri kotamobagu rampungkan dua berkas perkara dugaan korupsi. Dua berkas perkara tersebut terdiri dari Proyek pembangunan pasar kuliner pada Dinas Perdagangan, Koperasi dan UKM Kotamobagu dan Bantuan Sosial Pembangunan Rehabilitasi Sosial-Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) pada dinas sosial kabupaten Bolaang Mongondow. Kini kedua berkas perkara sudah masuk pada […]

Hukum & Kriminal

Kajari Kotamobagu didampingi Kasubbagbin dan Para Kaur ikuti Rakernis Bidang Pembinaan Tahun 2022

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala Kejaksaan negeri kotamobagu Elwin Agustian Khahar SH MH, mengikuti Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Bidang Pembinaan Tahun 2022 Kejaksaan Republik Indonesia, secara virtual. Selasa 20 September 2022. Turut memdampingi Kajari Elwin Agustian Khahar SH MH, Kepala Sub Bagian Pembinaan Jodi Mamonto, S.Sos. dan para Kepala Urusan pada bidang Pembinaan. Bertempat di Aula […]

Hukum & Kriminal

Kajari Kotamobagu bersama Para Kasi dan Kasubbagbin Hadiri Kunjungan Kerja Virtual Jaksa Agung

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala kejaksaan negeri (kajari) kotamobagu Elwin Agustian Khahar SH MH, menghadiri kunjungan kerja Jaksa Agung ST. Burhanuddin secara virtual. Senin 29 Agustus 2022. Turut mendampingi Kajari Elwin, seluruh kepala seksi, Kasubbagbin, para kaur dan sejumlah staff kejaksaan negeri kotamobagu. Jaksa Agung ST. Burhanuddin, dalam arahannya menyampaikan bahwa masyarakat terus memantau bagaimana kejaksaan […]

Hukum & Kriminal

Peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke-77, Kajari Elwin didampingi Ketua IAD Ny Dr. Vennie Hadir di Kab. Boltim

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala kejaksaan negeri kotamobagu Elwin Agustian Khahar SH MH didampingi ketua IAD Ny. Dr Vennie Agustian Khahar, hadiri upacara peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-77, di kabupaten Bolaang Mongondow Timur, Sulawesi utara. Bertindak sebagai inspektur upacara Bupati Boltim Sam Sachrul Mamonto. Peringatan detik-detik proklamasi di awali dengan pembacaan naskah teks proklamasi oleh ketua […]

Hukum & Kriminal

Wakili Kajari Kotamobagu, Kasi Intel bersama Forkopimda Hadiri Pemberian Remisi di Rutan KlasIIb

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala kejaksaan negeri Kotamobagu Elwin Agustian Khahar SH MH diwakili Kepala seksi intelejen Meidy Wensen SH hadiri pemberian remisi kepada narapidana di Rutan Klas IIb. Rabu 17 Agustus 2022. Pada kesempatan itu narapidana yang mendapatkan remisi pada HUT RI ke-77 ini berjumlah 171 orang. Diketahui dari 171 narapidana yang mendapat remisi, 165 […]