Artikel Kotamobagu Sulut

Pj Wali kota Kotamobagu Ikuti Evaluasi Kinerja Penjabat Daerah di Kemendagri Jakarta

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Evaluasi kinerja penjabat kepala daerah, dilakukan kementerian dalam negeri (Kemendagri) Senin 29 April 2024.   Evaluasi kinerja yang dilaksanakan di gedung Kemendagri Jakarta, diikuti penjabat wali kota Kotamobagu Asripan Nani   Evaluasi Kinerja Penjabat Kepala Daerah tersebut dilaksanakan berdasarkan Ketentuan Pasal 18, Pasal 19, Pasal 20, Pasal 21, dan Pasal 22, Peraturan […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Asripan Nani Sambut Kedatangan Kapolda Sulut di Kotamobagu 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat Wali kota Kotamobagu, Asripan Nani sambut kedatangan Kapoda Sulawesi Utara, Irjen. Pol. Yudhiawan   Kapolda didampingi Ketua Bhayangkari Yunita Yudhiawan tiba di Kotamobagu Jumat 26 April 2024, nampak juga pada penyambutan orang nomor 1 di Polda Sulawesi Utara itu ketua DPRD serta Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Kotamobagu.   Selain itu terlihat […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Moment Peringatan Hari Kartini PJ Wali kota Kotamobagu Ajak Kaum Perempuan Berperan Aktif dalam Pembangunan daerah 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat wali kota Kotamobagu Asripan Nani menyatakan dalam rangka memperingati hari Kartini ke-145 selayaknya dijadikan sebagai momentum untuk bangkit serta mengambil peran untuk menyukseskan Pembangunan di Daerah ini.   Sebagaimana itu ia sampaikan saat menjadi inspektur upacara Pada peringatan Hari Otonomi Daerah Tahun 2024 yang dirangkaikan dengan Peringatan hari Kartini ke – […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Irup Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-XXVIII, Penjabat Wali kota Asripan Nani Bacakan Amanat Mendagri

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat Wali kota Kotamobagu, Asripan Nani menjadi inspektur upacara peringatan Hari Otonomi Daerah ke-XXVIII Tahun 2024. Upacara yang dilaksanakan di alun-alun Boki Hontinimbang Kotamobagu pada Kamis 25 April 2024, diikuti oleh seluruh jajaran ASN dilingkungan pemerintah kota Kotamobagu tersebut dirangkai dengan Hari Kartini ke-145 dan apel Korpri Aparatur Sipil Negara di lingkungan […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Hadiri Musrenbang RPJMD Provinsi Sulut, Pj Wali kota Asripan Nani juga Terima Penghargaan Gubernur 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Musrenbang RPJMD Provinsi Sulawesi Utara Tahun 2025-2046 digelar Rabu 24 April 2024. Kegiatan yang diselenggarakan di Hotel The Sentra Manado, Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara dihadiri penjabat wali kota Kotamobagu Asripan Nani. “Hari ini, kami bersama Pj. Wali Kota Kotamobagu, Bapak Asripan Nani M.Si menghadiri Musrenbang RPJPD Provinsi Sulawesi Utara Tahun 2025 […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Bersama Jajaran Pemkot Kotamobagu, Asripan Nani Bagi-bagi Takjil ke Masyarakat

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat Wali kota Kotamobagu, Asripan Nani bersama jajaran membagikan takjil ke masyarakat. Bagi-bagi takjil didepan kantor Wali kota Kotamobagu pada Selasa 26 Maret 2024 sore tersebut nampak juga sejumlah pejabat antara lain Sekretaris Daerah Kota Kotamobagu, Sofyan Mokoginta SH ME, Asisten 1 Nasli Paputungan S.E, Asisten 2 Adnan, S.Sos M.Si, Asisten 3 […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Apresiasi Penjabat Wali kota Asripan Nani Digelarnya Rapimda GMKI Sulawesi Utara di Kotamobagu 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) Gereja Kristen Maranatha I dinesia (GMKI) Sulawesi Utara Tahun 2024 resmi dibuka. Rapimda yang diselenggarakan di Hotel Sutan Raja pada Jumat 22 Maret 2024 tersebut dibuka secara resmi oleh Penjabat wali kota Kotamobagu Asripan Nani yang dihadiri ketua Umum GKMI, Pdt. Dr. Robby J. A. Lempas, M.Th., Ketua […]

Artikel Kotamobagu Sulut

PJ Wali kota Asripan Nani Hadiri Paripurna DPRD Kotamobagu 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Apresiasi diberikan penjabat wali kota Kotamobagu Asripan Nani kepada pimpinan dan seluruh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). Apresiasi itu Ia sampaikan saat menghadiri rapat paripurna pembukaan masa persidangan 2024 di gedung DPRD pada Selasa 27 Februari 2024. “Berarti proses mulai pembahasan-pembahasan terkait agenda dewan sudah mulai dilaksanakan Pemerintah Kota Kotamobagu memberi […]

Artikel Kotamobagu Sulut

Pemkot Kotamobagu Terima Penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pemerintah Kotamobagu menerima penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya. Penghargaan itu didapat dari Kementerian Pemberdayaan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia atas komitmen dan peran serta Pemerintah Kota Kotamobagu dalam upaya mewujudkan kesejahteraan gender dan pemberdayaan perempuan dalam berbagai bidang pembangunan di daerah. Anugerah Parahita Ekapraya diterima penjabat Wali kota Asripan Nani bertempat di Kantor […]

Artikel Sulut

PJ Wali kota Asripan Nani Irup Sumpah Pemuda

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat (Pj)Wali Kota Kotamobagu DR Drs Hi Asripan Nani MSi, menjadi inspektur upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 95, yang dipusatkan di Lapangan Desa Kopandakan I, Kecamatan Kotamobagu Selatan. Sabtu 28 Oktober 2023. Pj Wali Kota Asripan Nani, membacakan langsung sambutan dari Menteri Pemuda dan Olahraga Ario Bimo Nandito Ariotedjo. “Kita ketahui […]

Artikel Sulut

Penjabat Asripan Nani Rapat Kerja bersama Guru-Guru se Kotamobagu

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Penjabat (Pj) Wali Kota Kotamobagu, Asripan Nani, memimpin rapat kerja bersama guru-guru se-Kotamobagu, Rabu 11 Oktober 2023 bertempat di Aula Cristi Regis, Kotamobagu. Pj Wali Kota dalam sambutan mengatakan guru adalah investasi pendidikan generasi yang akan datang. “Seperti apa generasi kita kedepan ada di tangan bapak dan ibu guru. Seperti apa pendidikan […]

Artikel Sulut

Dilantik Sebagai Pj Wali kota Kotamobagu, Asripan Nani: Mohon Doa Restu 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pasca dilantik sebagai penjabat sementara (PJ) Wali kota Kotamobagu, Asripan Nani bersilaturahmi dengan masyarakat. Selasa 26 September 2023. Saat bertemu masyarakat kelurahan Pj Wali kota Asripan Nani didampingi Siti Fatmah Fitriana Nani Buhang, menyampaikan rasa harunya atas sambutan masyarakat. “Terima kasih banyak. Saya sangat terharu dengan sambutan yang begitu antusias dari masyarakat […]