Hukum & Kriminal

Dugaan Korupsi Pembangunan Stadion Banggai Laut, Kejati Sulteng Tahan Kadis PUPR

PALU, TAGAR-NEWS.com – Dugaan korupsi pembangunan stadion Banggai Laut, Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah kembali menahan satu orang tersangka. Kamis 11 Agustus 2022. Tersangka yang ditahan yakni BM merupakan kepala dinas PUPR kabupaten Banggai Laut, selaku Pengguna Anggaran (PA) merangkap  Pejabat Pembuat Komitmen (PPK). BM ditahan berdasarkan Surat Perintah Penahanan Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah Nomor: […]

Nasional

Kejagung Tetapkan 4 Orang  Tersangka Dugaan Korupsi di PT. Waskita Beton Precast TBK

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus menetapkan 4 (empat) orang Tersangka terkait dengan Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi Penyimpangan dan atau Penyelewengan dalam Penggunaan Dana PT. Waskita Beton Precast, Tbk. pada tahun 2016 s/d 2020. Selasa 26 Juli 2022. Keempat orang tersebut yakni,  AW selaku Pensiunan PT. Waskita Beton […]

Hukum & Kriminal

Kejari Bitung Limpahkan Dua Berkas Perkara Dugaan Korupsi Hibah Air Minum Kota Bitung ke PN Manado

MANADO, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan negeri Bitung, sulawesi utara, melimpahkan berkas perkara dugaan tindak pidana korupsi Hibah Air Minum Kota Bitung bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) Tahun Anggaran 2017 di Lingkungan PDAM Dua Sodara Kota Bitung, ke pengadilan tipikor Manado. Selasa 19 Juli 2022. Berkas perkara yang dilimpahkan yakni atas nama tersangka MNL Alias Mohammad selaku […]

Hukum & Kriminal

Kejari Kotamobagu Naikkan Status Perkara Dugaan Korupsi Pasar Kuliner ke Tahap Penyidikan

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Negeri Kotamobagu resmi menaikkan status perkara dugaan korupsi pembangunan pasar kuliner dari penyelidikan ke tahap penyidikan. Proyek tahun 2020 silam yang menelan anggaran sebesar Rp. 1,9 Milliar tersebut pihak kejaksaan telah melakukan serangkaian pemeriksaan terhadap sejumlah orang sebagai saksi guna diminta keterangan termasuk mantan kepala dinas perdagangan, koperasi dan UKM. Kepala […]

Nasional

Kejagung Naikkan Status Perkara Dugaan Korupsi di PT. Duta Palma Grup Naik ke Tahap Penyidikan

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi PT. Duta Palma Group di Kabupaten Indragiri Hulu resmi ditingkatkan menjadi tahap penyidikan.Senin, 27 Juni 2022 Hal ini berdasarkan Surat Perintah Penyidikan Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Nomor : Print-25/F.2/Fd.2/05/2022 tanggal 17 Mei 2022.  Jaksa Agung Burhanuddin menyampaikan bahwa PT Duta Palma Group melakukan […]

Hukum & Kriminal

Penuntut Umum Kejari Bitung Terima Limpahan Berkas Perkara dan TSK dari Polres Bitung

BITUNG, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan negeri (kejari) Bitung, Sulawesi utara, menerima limpahan tersangka dan berkas perkara tindak perkara tindak pidana korupsi dari kepolisian Polres Bitung. Pelimpahan Tersangka dan berkas perkara (tahap dua) ke kejari Bitung tersebut atas nama Devid Mario Wollah (32) mantan karyawan BUMN. Menurut Kepala Seksi Intelejen kejari Bitung Suhendro G Kusuma SH, dalam […]

Hukum & Kriminal

Kejari Bitung Terima Limpahan TSK Perkara Korupsi

BITUNG, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Negeri Bitung menerima limpahan perkara tindak pidana korupsi mantan karyawan BRI Cabang Bitung, atas nama Dian Evelyne Novalita Adipati (32). Pelimpahan tahap 2 tersebut dilakukan Polres Bitung yang diterima langsung jaksa penuntut umum (JPU) Kejari Bitung. Diketahui tersangka melakukan perbuatannya pada tahun 2018. Dimana akibat tindakannya itu mengakibatkan kredit macet (Kolektabilitas […]

Nasional

Kejagung Tetapkan 4 Orang Tersangka Dugaan Korupsi Minyak Goreng

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Agung (kejagung) menetapkan 4 (empat) orang tersangka terkait dugaan korupsi Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi dalam Pemberian Fasilitas Ekspor Crude Palm Oil (CPO) dan Turunannya pada bulan Januari 2021 sampai dengan Maret 2022. Hal itu disampaikan Jaksa Agung Burhanuddin, pada Selasa 19 April 2022.  Penetapan 4 orang sebagai tersangka tersebut usai […]

Nasional

Penerapan Kerugian Perekonomian Negara dalam Perkara Korupsi berkaitan Hajat Hidup Masyarakat

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Sebagaimana diketahui Gencarnya Penindakan yang dilakukan Kejaksaan RI dan Jajarannya perlu mendapatkan apresiasi sekaligus dukungan penuh bagi kita semua termasuk kalangan praktisi hukum, pemerhati hukum dan Akademisi Hukum. Langkah strategis tindakan represif Kejaksaan Agung dalam menggoreng kasus yang terkait dengan kepentingan masyarakat adalah hal yang sangat populis, bagi masyarakat tentu saja tidak […]

Nasional

Jaksa Agung Apresiasi Penyelamatan Uang Negara Rp253.356.420.991 dari Perkara Korupsi

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Berdasarkan instruksi Jaksa Agung RI melalui Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung, melalui siaran pers Jumat 01 April 2022, Jaksa Agung RI mengapresiasi Tim Gabungan yaitu Tim Jaksa Eksekutor Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan bersama Tim Jaksa Eksekutor Kejaksaan Agung yang telah berhasil melakukan penyelamatan kerugian Negara sebesar Rp. 253.356.420.991,- (dua ratus lima […]

Nasional

Kejati Banten Terima Penitipan Uang Pengganti Perkara Dugaan Korupsi Pengadaan Komputer UNBK

BANTEN, TAGAR-NEWS.com – Tim Penyidik pada Asisten Tindak Pidana Khusus (Aspidsus Kejaksaan Tinggi (kejati) Banten telah menerima penitipan uang pengganti Dalam Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi pengadaan komputer ujian nasional berbasis komputer (UNBK) pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Banten Tahun Anggaran 2018 dari PT AXI (Astragraphia Xprint Indonesia), Jumat 1 April 2022. Kepala Seksi […]

Nasional

4 Orang Saksi Diperiksa Terkait Dugaan Korupsi Proyek Pembangunan Pabrik Blast Furnace di PT Krakatau Steel

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Tim Jaksa Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM PIDSUS) Kejaksaan Agung memeriksa 4 (empat) orang saksi yang terkait dengan Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi pada Proyek Pembangunan Pabrik Blast Furnace oleh PT Krakatau Steel pada tahun 2011. Rabu 23 Maret 2022. Kepala Pusat Penerangan Hukum (kapuspenkum) […]