Sulut

DPRD Kotamobagu Laksanakan Kunjungan Kerja ke DPRD DKI Jakarta

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kotamobagu di dampingi staf serta pejabat dilingkungan Sekretariat Dewan (Sekwan) melakukan kunjungan kerja( Kunker) ke kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta. Kunjungan kerja tersebut dipimpin langsung Ketua DPRD Kotamobagu Meiddy Makalalag ST, Rabu 13 April 2022. Kasubag Keuangan Setwan Kotamobagu Ruslandi Mongilong […]

Nasional

Kejagung Terima Penghargaan Kategori Terpopuler di Media Cetak 2021

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Republik Indonesia menerima penghargaan dari Public Relation (PR) Indonesia dalam ajang Public Relation Indonesia Awards (PRIA) 2022 pada Kategori Terpopuler di Media Cetak Tahun 2021. Rabu 13 April 2022 Piagam penghargaan itu diserahkan langsung Asmono Wikan selaku Founder & CEO dari PR Indonesia Group dan diterima Dr. Ketut Sumedana selaku Kepala […]

Hukum & Kriminal

Ops Tim Gabungan Polres Kotamobagu Amankan 44 Unit Roda Dua

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Patroli gabungan terdiri dari Satuan Lalu Lintas (satlantas), Patroli Presisi dan Tim Resmob polres kotamobagu berhasil mengamankan 44 unit kendaraan roda dua. Puluhan barang bukti yang berhasil diamankan tersebut merupakan hasil operasi tim gabungan di wilayah hukum polres kotamobagu, salah satunya di tkp desa Bakan, kecamatan Lolayan pada Selasa 12 April 2022 […]

Nasional

Kejagung Lepas 43 Jaksa Bertugas di KPK

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Kepala Biro Kepegawaian (Karopeg) pada Jaksa Agung Muda Bidang Pembinaan Dr. Hermon Dekristo, S.H. M.H. yang didampingi Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejaksaan Agung Ketut Sumedana, Kepala Bagian Pengembangan Pegawai Agustinus Hari Mulyana dan Kepala Bidang Hubungan Antar Lembaga D.B. Susanto, melepas 43 orang Jaksa untuk dikaryakan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) […]

Hukum & Kriminal

Tim Patroli Presisi Polres Kotamobagu Bubarkan Balap Liar di Jalan Bubak

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Tim patroli presisi polres kotamobagu membubarkan aksi balap liar di jalan Bubak Desa Bungko, kecamatan kotamobagu selatan, Minggu 10 April dini hari. Tim patroli presisi yang dipimpin Ipda Audy Musung, yang mendapat laporan masyarakat adanya aktivitas balap liar dimana para pelakunya diketahui kebanyakan di dominasi anak muda langsung menuju TKP. Dan benar, […]

Hukum & Kriminal

Wakili Kajari Kotamobagu, Kasipidum Kejari Kotamobagu Hadiri Rakor Lintas Sektoral

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Rapat koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral dalam Rangka Pengendalian Pangan dan Kesiapan Pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah, digelar di Mapolres Kotamobagu. Jumat 8.April 2022. Rakor tersebut digelar bersama jajaran Kejaksaan RI, Polri, TNI dan Pemerintah Daerah seluruh Sulawesi Utara (sulut) dilaksanakan secara virtual Hadir dalam rakor tersebut dihadiri Kepala Seksi Tindak […]

Nasional

Penggiat Anti Korupsi Apresiasi Jaksa Agung Berantas Mafia Pelabuhan

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan RI merupakan salah satu lembaga yang terkait dengan penerimaan keuangan Negara, akhir-akhir ini menjadi sorotan publik karena adanya beberapa pemeriksaan di Kejaksaan Agung terkait dengan tugas pokok dan fungsi (tupoksi) Direktorat Jenderal Bea dan Cukai yang di bawah Kementerian Keuangan RI.  Carut marutnya kegiatan ekspor […]

Hukum & Kriminal

Didampingi Kasipidum dan Kasi BB, Kajari Elwin A Khahar Silaturahmi ke PN Kotamobagu

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kepala Kejaksaan Negeri (kajari) kotamobagu Elwin Agustian Khahar SH MH sambangi Pengadilan Negeri (PN) Kotamobagu, Kamis 7 April 2022. Kedatangan Kajari Kotamobagu ke PN disambut langsung Kepala Pengadilan Negeri Andri Sufari, S.H.,M.hum. Ini merupakan agenda kunjungan kedua Kajari Elwin, dimana sebelumnya bertemu dengan Kapolres Kotamobagu AKBP Irham Halid SIK. Kajari Elwin Agustian […]

Nasional

PJI Mengaji, Jaksa Agung: Momentum Ramadhan Perkuat Kembali Semangat Kebersamaan dan Persatuan Bangsa

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Persatuan Jaksa Imdonesia (PJI) menggelar acara “PJI Mengaji” Rabu 7 April 2022. Acara ini digelar secara virtual dihadiri langsung Jaksa Agung RI Burhanuddin, dari Gedung Kartika Adhyaksa. Turut pula pada acara tersebut ketua Umum PJI Amir Yanto, Ulama Nadhatul Ulama (NU) K.H. Ahmad Muwafiq, dan anggota pengurus PJI di Kejaksaan Tinggi, Kejaksaan […]

Hukum & Kriminal

Kejari Kotamobagu Kembali Periksa Sangadi Poigar I

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Negeri (kejari) kotamobagu kembali melakukan pemeriksaan terhadap Sangadi/kades Poigar I berinisial RM. Rabu 6 April 2022 siang kemarin. Pemeriksaan terhadap RM merupakan lanjutan dari pemeriksaan terdahulu guna mendalami dugaan tindak pidana korupsi penyalahgunaan Dana Desa dan Anggaran Dana Desa. Sebelumnya pada selasa 5 April 2022, Sangadi Poigar 1 telah memenuhi panggilan […]

Nasional

Jaksa KPK Selingkuh, Begini Tanggapan Jaksa Agung

JAKARTA, TAGAR-NEWS.com – Menanggapi pemberitaan terkait “Jaksa KPK yang Selingkuh Dikembalikan ke Kejaksaan Agung”, melalui siaran pers, Jaksa Agung RI melalui Kepala Pusat Penerangan Hukum (kapuspenkum)  Kejaksaan Agung (kejagung) menyampaikan beberapa hal sebagai berikut: Jaksa atau pegawai Kejaksaan RI yang dikaryakan/ditugaskan di berbagai instansi pemerintah dan BUMN adalah menjadi tanggung jawab pembinaan dan pengawasan pada […]

Nasional

Jampidum Setujui 14 Permohonan Penghentian penuntutan, 1 Perkara Tidak Dikabulkan

JAKARTA, TAGAR-NEWS..com – Jaksa Agung RI melalui Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (JAM-Pidum) Dr. Fadil Zumhana menyetujui 14 (empat belas) dari 15 (lima) Permohonan Penghentian Penuntutan Berdasarkan Keadilan Restoratif. Rabu 6 April 2022. Kepala pusat penerangan hukum (kapuspenkum) kejagung Dr Ketut Sumedana menuturkan, Ekspose tersebut dilakukan secara virtual dihadiri oleh JAM-Pidum Dr. Fadil Zumhana, […]