KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Terduga pelaku pembunuhan di kompleks Gilingan Padi, Desa Tanoyan Selatan Kabupaten Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara (Sulut) berisial SA alias Sut (34), diringkus tim Resmob Polres Kotamobagu. SA diketahui berasal dari Desa Lolayan kecamatan Lolayan yang kesehariannya berprofesi sebagai penambang. Terduga pelaku ini diringkus pada Sabtu, 29 Maret 2025 di kompleks pasar Desa […]
Dukung Petani Lokal, Kapolres AKBP Irwanto Sambangi Petani Jagung di Desa Sia Sulawesi Utara
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Program ketahanan pangan yang dicetuskan Presiden Prabowo terus digaungkan diseluruh wilayah di Indonesia. Di Kotamobagu, khusus di wilayah Hukumnya polres Kotamobagu terus mengawal para petani dalam rangka meningkatkan pangan khususnya di bidang pertanian. Ini terlihat saat Kapolres AKBP Irwanto SIK MH didampingi Kasat Binmas beserta Kapolsek Kotamobagu utara menyambangi Desa Sia Kecamatan […]
Gelar Sertijab, Kapolres AKBP Irwanto Lantik Kabag Ops, 2 Kasat dan Kasi Pengawasan
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Sereh terima jabatan (Sertijab) digelar Polres Kotamobagu, Polda Sulawesi Utara. Senin, 3 Maret 2025. Sertijab dilaksanakan di halaman Mapolres dipimpin langsung Kapolres AKBP Irwanto SIK MH. Pada Sertijab ini posisi Kabag Ops yang sebelumnya di jabat oleh Kompol Luther Tadung diserah yerimakan kepada Kompol Jendry Sermanus Lewan, SE. Sementara itu, untuk Posisi […]
Sat Resnarkoba Polres Kotamobagu Ungkap Jaringan Narkoba Antar Provinsi
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Jaringan peredaran narkoba antar provinsi berhasil diungkap Satuan Reserse Narkoba Polres Kotamobagu, Polda Sulawesi Utara. Diungkapkan Kasat Resnarkoba Polres Kotamobagu, pihaknya sebelumnya mendapatkan informasi dan kemudian ditindaklanjuti terkait adanya kiriman paket diduga berupa narkotika jenis sabu dari kota Palu, Sulawesi Tengah (Sulteng). Dimana barang itu, akan dikirim menuju Manado via sopir mobil […]
Selain pantau Kamtibmas, Kapolres Kotamobagu juga Serap Keluhan Warga soal Pupuk Tingkatkan Produksi Pangan
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kapolres, AKBP Irwanto, SIK MH memantau langsung situasi Kamtibmas diwilayah hukum Polres Kotamobagu dengan turun langsung ke lapangan untuk memperoleh informasi secara akurat terkait Kamtibmas. Dilokasi yang disambangi Kapolres berinteraksi langsung dengan masyarakat, mendengarkan keluhan, masukan serta aspirasi mereka. Ini nampak ketika Kapolres AKBP Irwanto, pada Kamis 20 Februari 2025 kemarin, sambang […]
Ops Keselamatan Samrat 2025 di wilayah digelar Polres Kotamobagu
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com — Gelar pasukan dalam rangka operasi keselamatan Samrat 2025 dilaksanakan Polres Kotamobagu. Apel pasukan yang digelar di halaman Mapolres Kotamobagu dipimpin langsung Kapolres AKBP Irwanto SIK MH. Senin, 10 Februari 2025 kemarin. Ops ini dimulai pada 10 hingga 23 Februari 2025 dengan melibatkan sebanyak 115 personil terdiri dari kepolisian, TNI dan instansi terkait […]
‘MOTABI’ Polres Kotamobagu: Kapolres AKBP Irwanto Launching Binlat Gratis Masuk Polri bagi Anak Kurang Mampu dan Yatim Piatu
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – AKBP Irwanto, SIK, MH meluncurkan program Binlat Gratis bagi pelajar kurang mampu maupun yatim piatu yang ingin mendapatkan akses program pembinaan dan pelatihan untuk calon anggota Polri di Aula Sat Lantas Polres Kotamobagu Rabu 5 Februari 2025. Kegiatan ini merupakan salah satu bagian dari program unggulan Kapolres Kotamobagu AKBP Irwanto yakni MOTABI […]
Mainkan Panah Wayer hingga Jatuh Korban Remaja 17 Tahun diamankan Polisi
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Menindak lanjuti postingan di salah satu grup media sosial Facebook terkait dengan ulah satu remaja yang diduga melakukan tindak pidana menggunakan panah water menyebabkan adanya korban langsung di respon pihak kepolisian Polres Kotamobagu. Polisi yang menerima laporan dari pihak korban langsung turun mengamankan terduga pelaku pada Sabtu 25 Januari 2025. Tim Resmob […]
Kapolda Sulut Irjen Pol. Royke Harry Langie kunker perdana ke Polres kotamobagu
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kapolda Sulawesi Utara, Irjen Pol. Royke Harry Langie didampingi Ketua Bhayangkari Daerah Sulawesi Utara, Ny. Joan Royke Langie, melakukan kunjungan kerja perdana ke Polres Kotamobagu. Kamis, 23 Januari 2025. Kedatangan orang nomor satu di Polda Sulut tersebut disambut langsung Kapolres Kotamobagu, AKBP Irwanto SIK bersama jajaran pejabat utama. Nampak juga Penjabat Walikota […]
Kepala Desa dan Kontraktor jadi tersangka kasus Korupsi pekerjaan pembuatan saluran drainase sungai Tapagale
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Polres Kotamobagu menetapkan dua tersangka dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi pekerjaan pembuatan saluran drainase sungai Tapagale yang bersumber dari dana bantuan PT. J Resources Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara tahun 2023 dan tahun 2024. Diketahui anggaran pekerjaan proyek di desa Bakan ini dikelola oleh pemerintah Desa Bakan. Adapun kedua orang ditetapkan sebagai […]
Polisi Ringkus Tiga Pelaku Curanmor
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Polres Kotamobagu meringkus tiga terduga pelaku pencurian kendaraan bermotor di perkebunan Desa Bakan, kecamatan Lolayan Kabupaten Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara. Ketiganya di amankan di lokasi berbeda. Para pelaku tersebut yakni PM alias Pril (21), RM alias Rom (24) dan YL alias Yog (21), mereka diketahui berprofesi sebagai penambang. Penangkapan ini berdasarkan Laporan […]
Polres Kotamobagu Patroli Rutin di Sejumlah SPBU
KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Guna memastikan pendistribusian BBM diwilayah Kotamobagu berjalan lancar dan tepat sasaran polres kotamobagu melakukan patroli rutin disejumlah SPBU.S enin, 16 Desember 2024 Langkah tersebut dilakukan titik lokasi Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum yang berada di wilayah Kotamobagu. Kasat Lantas Polres Kotamobagu IPTU I Ketut Wiyasa SE, menjelaskan kegiatan ini bertujuan untuk mengawasi […]