SIGI, TAGAR-NEWS.com – Kepala Seksi Pengendalian dan Penanganan Sengketa Kantor Pertanahan Kabupaten Sigi, Tri Hastuti, bersama tim melaksanakan peninjauan lokasi sengketa tanah milik Emy Kalsum dan Muhammad Iqbal Ibrahim, berlokasi di Desa Sibedi, Kecamatan Marawola, Kabupaten Sigi, Kamis 13 November 2025 lalu Kegiatan peninjauan ini bertujuan untuk memperkuat proses penyelesaian sengketa tanah secara tepat […]
