KPU Kotamobagu Umumkan Pendaftaran Pemantau Pemilihan, Ini Sejumlah Syarat yang perlu dipenuhi 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotamobagu resmi membuka pendaftaran Pemantau Pemilihan Dalam Negeri Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu tahun 2024. Pengumuman tersebut berdasarkan nomor 3/PP.03.2-Pu/7174/4/2024 ditandatangani Ketua KPU Kotamobagu Mishart A. Manoppo. Adapun syarat Pemantau Pemilihan diantaranya berbadan hukum, bersifat independen, mempunyai sumber dana yang jelas serta terdaftar dan memperoleh […]

Dokter Weny Gaib Hadiri Undangan Paripurna Pengucapan Sumpah Janji Pimpinan DPRD Kota Kotamobagu

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Dokter Weny Gaib SpM, menghadiri undangan Paripurna pengucapan sumpah janji pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kotamobagu, Kamis 24 Oktober 2024. Rapat Paripurna DPRD Kota Kotamobagu dalam Rangka Pengucapan Sumpah Janji Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Kotamobagu Masa Jabatan 2024-2029 dipimpin langsung oleh Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Kotamobagu, […]

KPU Kotamobagu Gelar Nonton Bareng di Kampus STIE Widya Dharma 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Sosialisasi tahapan pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak 2024 terus digiatkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotamobagu. Salah satu yang menarik yang dilakukan KPU Kotamobagu dalam sosialisasi Pilkada Serentak ini adalah dengan menggelar nonton bareng (nobar) film yang bertajuk “Tepatilah Janji”. Nobar yang dilaksanakan KPU Kotamobagu pada Selasa, 22 Oktober 2024 tersebut berlokasi di […]

Sekda Sofyan Pimpin Rapat Evaluasi Smart City Kota Kotamobagu 2024

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com- Sekretaris Daerah Kotamobagu Sofyan Mokoginta pimpin Rapat Evaluasi Smart City Kota Kotamobagu Tahun 2024. Evaluasi yang digelar di Ruang rapat kantor Bapelitbanda Pada Rabu, 23 Oktober 2024 dihadiri para pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dilingkungan Pemerintah Daerah Kota Kotamobagu, jajaran pengurus Dewan Smart City dan Tim Pelaksana Smart City Kotamobagu. Sekertaris Daerah Kotamobagu […]

Kejari Minahasa tingkatkan kasus dugaan korupsi penyalahgunaan Dana TPG dan Gaji THL di Dinas Pendidikan ke tahap penyidikan

MINAHASA, TAGAR-NEWS.com – Kejaksaan Negeri Minahasa  meningkatkan status kasus Dugaan Tindak Pidana Korupsi Penyalahgunaan (Penggelapan) Dana Tunjangan Profesi Guru (TPG) dan Gaji Tenaga Honorer Lepas (THL) ke tahap penyidikan. Diketahui Dana TPG bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Non Fisik tahun 2023 sementara untuk Gaji THL bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten […]

Kampanye Dialogis Weny Gaib – Rendy Virgiawan Mangkat Dipadati Warga Kopandakan Satu

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Kampanye Dialogis dan tatap muka pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Kotamobagu Nomor Urut 02, dr. Wenny Gaib – Rendy Virgiawan Mangkat, dipadati oleh warga Desa Kopandakan Satu, Selasa 22 Oktober 2024. Dalam pantauan media ini, warga masyarakat Kopandakan Satu, dari semua kalangan antusias menantikan kehadiran Paslon Winner yang tiba di lokasi […]

Hadiri Ultah di Kotobangon, Dokter Weny Gaib Disambut Histeris Emak-emak

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Dokter Weny Gaib, menghadiri undangan perayaan Ulang Tahun (Ultah) Ade Bilqis ke-4, di Kelurahan Kotobangon, Kecamatan Kotamobagu Timur, Selasa 22 Oktober 2024. Kedatangan Dokter Weny Gaib, langsung disambut histeris kaum emak-emak yang hadir mendampingi anak-anak mereka. Rustam, dalam sambutan keluarga menyampaikan ucapan terima kepada Dokter Weny Gaib atas kehadirannya pada perayaan Ultah […]

Tokoh Masyarakat Motoboi Kecil Ramai-ramai Dukung Weny Gaib – Rendy Virgiawan Mangkat

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Tokoh masyarakat Kelurahan Motoboi Kecil, Kotamobagu Selatan, ramai-ramai dukung pasangan calon dr. Weny Gaib – Rendy Virgiawan Mangkat sebagai pilihan pada Pilkada serentak 27 November mendatang. Hal itu sebagaimana disampaikan oleh tokoh masyarakat Motoboi Kecil yang diwakili oleh AKBP (Purn.) Hamdi Lobangon, di hadapan ratusan undangan yang hadir dalam silaturahim dengan calon […]

Pemkot Kotamobagu Terima Penghargaan Daerah dengan IPS Kategori Baik Tahun 2024

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pemerintah Kota Kotamobagu menerima penghargaan atas Capain sebagai Daerah dengan Indeks Pembangunan Statistik (IPS) Kategori Baik Tahun 2024. Penghargaan yang diterima langsung oleh Penjabat wali kota Kotamobagu Abdullah Mokoginta, diserahkan Inspektur Utama BPS Republik Indonesia, Dr. Dadang Hardiawan pada Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Survei Pertanian 2023 BPS se-Sulawesi Utara, yang dilaksanakan di […]

The Winner Semakin Dicintai Kaum Milenial

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Kotamobagu dengan nomor urut 2, dr. Weny Gaib SpM – Rendy Virgiawan Mangkat SH MH, menghadiri deklarasi dan pengukuhan Milenial The Winner, dikediaman RVM, Kelurahan Motoboi Kecil, Minggu 20 Oktober 2024. Pengukuhan itu sekaligus dirangkaikan dengan syukuran atas dilantiknya Presiden Republik Indonesia ke 8, Bapak Jenderal […]

KPU Kotamobagu Gelar Debat Terbuka Pilwako Kotamobagu 2024 

KOTAMOBAGU, TAGAR-NEWS.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotamobagu menggelar debat terbuka calon wali kota dan wakil wali kota Kotamobagu sesi pertama. Pada pelaksanaan Debat kandidat pertama ini, mengusung tema penguatan kualitas sumber daya manusia (SDM) dan kesejahteraan masyarakat. Dikatakan Ketua KPU Kotamobagu, Mishart A. Manoppo, ini merupakan bagian dari tahapan yang dilaksanakan oleh KPU kotamobagu. […]

Mulai mengetik pencarian Anda diatas dan tekan enter untuk mencari. Tekan ESC untuk batal.

kembali ke Atas